BADUNG – Babinsa Koramil 1611-04/Mengwi Serda Emanuel Koko Leo memantau kegiatan kegiatan Penutupan KKN PPM UNUD KE XXV THN 2022 bertempat di Ruang pertemuan Kantor Desa Sembung Kec. Mengwi, Kab. Badung. Senin (29/08/22).
Selama pelaksanaan kegiatan Penutupan KKN PPM UNUD KE XXV THN 2022 di desa Sembung untuk Mewujudkan penguatan Ekonomi Desa dengan penerapan prinsip berbudaya, berakhlak, bersih, unggul, Damai dan berdaya serta meningkatkan produktivitas desa dengan pengembangan pola pikir global namun tetap berpegang pada budaya lokal.
Turut hadir dalam pelaksanaan penutupan Perbekel beserta staf, Babinsa desa Sembung, Ketua BPD beserta jajarannya Dosen pembimbing Lapangan KKN PPM, Bendesa adat se desa Sembung, Kelian br Dinas se Desa Sembung, kepala sekolah TK dan SD se Desa Sembung, Ketua karang taruna Desa Sembung, Koordinator Desa KKN PPM XXV dan peserta KKN PPM XXV UNUD